Seminggu yang lalu, Senin (18/4) saya agak was-was, lha tiba-tiba pas bangun tidur punggung saya nyeri nggak karuan, kayak kram otot gitu. Rasanya sakit kalau leher di tekuk ke bawah sama ke atas. Sebenernya nanti bisa sembuh sendiri, tapi dari…
Kategori: Kesehatan
Jangan Pernah Menyuruh Seseorang Untuk Berhenti Merokok
Pernahkah Anda menyuruh seseorang entah saudara, bapak, om, pakde atau temen untuk berhenti merokok? Pasti pernah kan. Menyuruh seseorang untuk berhenti merokok itu susah-susah gampang. Maksudnya gini, ‘susah‘ nyuruh berhenti ngrokok karena yang ngrokok selalu ada alasan, dan ‘gampang‘ karena…
Susah Buang Air Besar (BAB)? Atasi Dengan Cara Ini
Sebuah kebahagian tersendiri jika setiap pagi bisa Buang Air Besar (B.A.B) tanpa terintervensi dari pihak manapun, alias alami. Tapi pada kenyataannya tidak semua orang bisa mendapatkan kesempatan emas ini setiap paginya. Padahal bisa BAB setiap pagi itu sangat baik untuk…
Ini Yang Saya Dapatkan Setelah Rutin Konsumsi Madu
Saya sangat yakin dan percaya bahwa madu adalah salah satu obat alami yang diciptakan oleh Allah SWT melalui lebah untuk mengobati dan menjaga kesehatan tubuh manusia. Tentu alasan saya saya meyakini tersebut bukan karena khasiat yang saya dapatkan, tetapi karena…
Air Rumah Anda Keruh dan Kotor? Bersihkan Dengan Cara Ini
Banyak yang mengira air yang bersih itu adalah air yang berwarna bening. Tapi sebenarnya bukan itu. Saya pernah membuat postingan terkait soal bagaimana mengetahui kualitas air. Coba baca di sini (Bagaimana Air Minum Yang Berkualitas Itu?) Demi kebaikan tubuh dan…
Cara Mendapatkan Madu Asli dan Segar
Saya itu adalah orang yang suka mengonsumsi madu. Bukan karena rasanya yang manis saja, tetapi dibalik itu semua madu memiliki khasiat yang luar biasa. Bahkan jika kita mau membaca QS. An-Nahl Ayat 69, di situ disebutkan bahwa madu merupakan obat…